Marak di Basta rembuk di Syria

Pasukan syria bentrok dengan milisi druze, tetapi tidak jatuh korban. laskar hizbullah juga bentrok dengan tentara syria di basta. rancangan perundingan perdamaian baru dibahas di damaskus.

Sabtu, 7 Maret 1987

BEIRUT Barat masih bergolak. Pertempuran marak lagi satu hari sesudah 700-an pasukan penengah Syria masuk ke sektor Muslim itu, Senin pekan lalu. Ternyata, milisi Druze -- sebagai tanda protes -- menyerang pasukan Syria, tetapi tidak jatuh korban jiwa. Baru keesokan harinya -- di wilayah kumuh Basta -- 23 orang gugur dalam bentrok senjata antara laskar Hizbullah dan tentara Syria. Pembantaian Basta, demikian namanya, terjadi ke...

Berita Lainnya