Tersandung di plebisit

Presiden augusto pinochet kalah dalam plebisit. 54,68% suara menghendaki ia meletakkan jabatan. tapi pinochet diduga tak akan mundur. padahal chili berhasil maju perekonomiannya dibawah pinochet.

Sabtu, 15 Oktober 1988

PLEBISIT yang dirancang Presiden Jenderal Augusto Pinochet ternyata menjadi bumerang bagi dirinya. Di antara tujuh juta pemilih yang berbondong-bondong ke kotak suara, Rabu pekan lalu, ternyata kurang dari separuh (43%) yang menghendaki Pinochet melanjutkan kepemimpinannya. Sisanya (54,68%) menghendaki dia turun. Tapi, Pinochet, 72, tampak tak bakal memenuhi keinginan orang banyak itu. "Plebisit bukan untuk mengubah konstitusi d...

Berita Lainnya