Haing ngor, sebuah derita panjang

Cuplikan buku "a cambodian odyssey" karya haing ngor. ia menulis sendiri pengalamannya ketika menjadi tawanan khmer merah di bawah pol pot. namanya terkenal setelah ia main film "the killing fields".

Sabtu, 6 Agustus 1988

HAING Ngor, seorang dokter, adalah salah satu dari segelintir golongan intelektual yang berhasil keluar hidup-hidup dari Kamboja ketika negeri itu ada di bawah teror Khmer Merah. Ia berhasil lari ke perbatasan Kamboja-Muangthai dan kemudian pergi ke Amerika. Namanya terkenal setelah ia memerankan tokoh Dith Pran dalam film The Killing Fields. Untuk peran itu ia merebut hadiah Oscar. Ia menulis sendiri pengalaman-pengalamannya d...

Berita Lainnya