Bila jenderal dipecat sipil

Pangab Panama Jenderal Antonio Noriega dituduh terlibat perdagangan narkotik. Dipecat eric arturo devalle. Noriega berhasil mempengaruhi 45 dari 67 anggota dewan nasional untuk memecat Devalle.

Sabtu, 5 Maret 1988

SALING pecat sedang melanda Panama. Krisis kepemimpinan yang tiba-tiba mengguncang itu diduga bisa melahirkan pemerintahan militer, dan perang saudara baru di Amerika Tengah. Apalagi Presiden Eric Arturo Devalle, yang digulingkan militer, pekan lalu, masih mengaku sebagai kepala negara yang sah. Ia, dalam pembicaraan telepon dengan sebuah stasiun televisi Amerika, bahkan mengaku akan terus mengadakan perlawanan. Tapi, menurut s...

Berita Lainnya