Pembatasan kelahiran

Hojatullah Ali Khamenei menganjurkan agar rakyat Iran menjalankan keluarga berencana. angka kelahiran hampir 4% per tahun atau sekitar 6.000 kelahiran per hari. ledakan kelahiran dikhawatirkan Iran.

Sabtu, 22 Juli 1989

BUKAN cuma soal haji dan revolusi yang diserukan oleh Hojatullah Ali Khamenei. Bulan lalu ia menganjurkan agar rakyat Iran menjalankan keluarga berencana. Khamenei juga berpesan agar hadis Nabi Muhammad saw. -- bahwa doa anak lelaki akan menyelamatkan orangtuanya di pengadilan Padang Mahsyar di alam baka - tak disalahgunakan. Yakni, dijadikan alasan keluarga di Iran untuk punya anak sebanyak-banyaknya. Akhirnya, Iran menyadari ...

Berita Lainnya