Kombinasi gorby dan kgb

Kerjasama kgb dan mikhail gorbachev dikhawatirkan kembalinya kediktatoran stalin di soviet. kerjasama ini diungkapkan anggota kgb yang membelot oleg gordievsky, dan pimpinan kgb vladimir kryuchkov.

Sabtu, 10 Maret 1990

AKHIRNYA tersingkap, misteri bahwa KGB adalah yang mengorbitkan Mikhail Gorbachev ke posisi paling berkuasa di Uni Soviet saat ini. Ini diungkapkan Oleg Gordievsky, bekas residen atau kepala stasiun di London dari organisasi polisi rahasia yang paling ditakuti. Gordievsky, yang punya kedudukan cukup penting, membelot ke Inggris pada 1985. Sejak 1966 berperan sebagai agen ganda yang banyak membocorkan rahasia negara "tirai besi" itu, G...

Berita Lainnya