Perang Atau Dagang

Semenanjung korea terancam perang. korea utara tetap menolak diperiksa instalasi nuklirnya. bisa pecah perang atau kena sanksi embargo dagang.

Sabtu, 2 April 1994

PEKAN-pekan ini adalah hari-hari Korea siaga berlaga. Korea Selatan menurunkan 650 tentara siap tempur. Sedangkan Korea Utara, kecuali menyiagakan militer, juga mengerahkan jutaan penduduk sipil untuk latihan angkat senjata. Sarana komunikasi, listrik, dan transportasi dibatasi agar informasi intelijen tak bocor. Ketegangan dua saudara itu mencuat setelah perundingan dua Korea di perbatasan, Panmunjom, dua pekan lalu gagal. Semula, per...

Berita Lainnya