Tarik ulur strategi khieu

Khmer merah meminta agar pemerintahan hun sen dibubarkan sebelum proses perdamaian diwujudkan. ketua untac, ya sushi akashi, juga diminta untuk mengundurkan diri.

Sabtu, 12 September 1992

JIKA Pangeran Norodom Sihanouk ditanyai tentang nasib negerinya sekarang, ia akan menarik napas panjang. "Proses perdamaian kini macet," katanya kepada TEMPO di sela-sela kesibukannya mengikuti KTT Nonblok ke-10 di Jakarta pekan lalu. "Semua itu gara-gara Khmer Merah." Khmer Merah, menurut Sihanouk, sengaja menghalang-halangi pelaksanaan operasi UNTAC, utusan PBB di Kamboja, yang ditugasi menyiapkan pemilu tahun depan. Sejak beberapa bulan...

Berita Lainnya