Nasib Mereka di Ujung Tanduk

Orangutan di kawasan hutan Leuser tinggal 2.500-an ekor saja. Dibutuhkan 100 tahun untuk memperbaiki habitatnya.

Minggu, 6 Juni 1999

JANGAN heran kalau kelak cucu Anda hanya mengenal orangutan dari gambar saja. Binatang primata yang hanya hidup di Pulau Sumatra dan Kalimantan ini kelangsungan hidupnya di alam bebas begitu terancam. Lihat saja jumlahnya di kawasan ekosistem Leuser di utara Sumatra, yang populasi orangutannya lebih banyak daripada di Kalimantan. Menurut penelitian Unit Manajemen Leuser?pengelola Leuser yang dilakukan bersama antara Uni Eropa dan pemerintah Indon...

Berita Lainnya