Teknologi Ramah yang Membikin Marah

Pemerintah DKI berniat menerapkan teknologi ramah lingkungan pada tempat pembuangan sampah akhir baru di Bojong. Mengapa warga berkukuh menentangnya?

Minggu, 31 Agustus 2003

Sebulan terakhir, warga Desa Bojong punya kegiatan baru. Sehari-hari bekerja sebagai penggali pasir, kini mereka mendadak giat sebagai aktivis penyelamat lingkungan. Walau masih aktivis karbitan, aksi mereka tergolong bernyali. Dari ramai-ramai berdemo ke DPRD DKI, mengusir pejabat, sampai mengumpulkan cap jempol darah. Apa yang membikin para penggali pasir dari Bojong, Kecamatan Kalapa Nunggal, Bogor, ini marah besar dan masih terus berdemo hing

...

Berita Lainnya