Trauma Amoniak

Penduduk tambon baroh, aceh utara, tak putus diganyah kebocoran amoniak. Perusahaan pupuk merupakan sumber bencana. Gagal di pengadilan, warga protes ke menteri perindustrian.

Sabtu, 14 November 1992

BAHRINSYAH termangu-mangu di depan gubuknya. Ketika pekan lalu ditemui TEMPO, janda yang tinggal di Desa Tambon Baroh, Aceh Utara ini tengah memperhatikan kambingnya dengan sedih. Anak kambing usia dua bulan itu, seusai merumput, kini terkapar kaku di pekarangan. Napasnya tersengal-sengal, mulutnya berbuih. Binatang ini juga mengeluarkan bau pesing yang menusuk. Aroma tak sedap itu sudah sangat dikenali oleh Bahrisanda. Bagi penduduk T...

Berita Lainnya