Ketika Musim Berburu, Nener

Kelestarian nener di baluran, jawa timur terancam, akibat kegiatan para penyeser dan penebangan pohon bakau dipantai yang menghancurkan habitat satwa pantai. (ling)

Sabtu, 8 Desember 1979

MEREKA datang berkelompok dengan keluarga ke pantai Baluran, dekat Banyuwangi, Jawa Timur. Di sana setelah membabat hutan dan batang bakau lindung, mereka mendirikan gubuk meski hanya ditempati sementara. Pada setiap bulan September sampai November para penyeser musiman tadi, melakukan penangkapan nener (chanos- chanos), anak ikan bandeng, secara besar-besaran. Sampai beberapa tahun lalu, kegiatan mereka tak begitu ...

Berita Lainnya