Cara Jawa Di Amerika

Gunung st. helens di pantai barat amerika serikat meletus setelah diam 123 tahun. kota spirit lake tertimpa lumpur panas. bencana gunung api jarang terjadi di as, hingga penduduk tak percaya.

Sabtu, 31 Mei 1980

SUARA gemuruh mengawali letusan menggelegar, memecahkan kesunyian pagi itu di negara-bagian Washington. St Helens -- salah satu puncak setinggi 2.950 m di Pegunungan Cascades di pantai barat Amerika Serikat meledak, melontarkan lebih 4 km3 bongkahan batu dan debu hampir 15 km ke langit. Hentakan gelombang udara akibat letusan 18 Mei ini terasa dalam radius 300 km. Ribuan orang di sekitar lerengnya, lintang pukang ...

Berita Lainnya