Yang langka makin dilindungi

Produksi buah-buahan dki jakarta semakin merosot. banyak kebun buah-buahan jadi daerah pemukiman. untuk mengatasi kepunahan, gubernur tjokropranolo mewajibkan penduduk melindungi pohon yang mulai langka. (ling)

Sabtu, 17 Juli 1982

LAGU jenaka "Papaya Cha-cha-cha" pernah berkumandang, menyanjung kelimpahan buah-buahan di Jakarta. Sebutkan saja buah apa, pasti ada di Pasar Minggu. "Setalen, tuan boleh angkat," nyanyi Adikarso, penyanyi populer di awal 1960-an. Tetapi jangankan setalen, Rp 250 kini belum tentu cukup untuk membayar seikat rambutan Rapiah, yang besar pula kemungkinan berasal dari luar Jakarta. Lima tahun terakhir, setiap hari pulu...

Berita Lainnya