Di Depan Gurun Yang Merayap

22 negara Afrika membahas meluasnya gurun sahara yang mengepung negara-negara miskin. Banyak bantuan dari luar jatuh ke alamat yang salah. (ling)

Sabtu, 28 Juli 1984

GURUN yang mengerikan tiap tahun bertambah mengerikan di Afrika. Tanah gersang itu bukan saja mengepung delapan negara yang miskin dan kerontang, tapi gurun itu juga kian meluas. Cukup cepat: ia merayap sampai 7 km lebarnya tiap tahun. Tak sukar untuk meramal: Kedelapan negeri itu (Tanjung Verde, Gambia, Senegal Mali, Mauritania, Volta Hulu, Nigeria, dan Chad) kini tengah menunggu lagi malapetaka yang pernah menimpa 10 tahun ya...

Berita Lainnya