Maut Merenggut Di Bukit Tampean

Tiga belas warga dusun bulu silape, Tapanuli Utara tewas karena longsoran Tanah Bukit Tampean. Bencana itu diduga akibat penggalian pasir berbatu di perut bukit oleh PT Inti Indorayon Utama.

Sabtu, 16 Desember 1989

SELASA malam, 25 November, malam hitam bagi penduduk Dusun Bulu Silape, Tapanuli Utara. Malam itu, dusun mereka disapu longsoran tanah Bukit Tampean. Lima rumah beserta 13 penghuninya terkubur lumpur, karena mereka tak sempat berupaya menyelamatkan diri. Meski tetangga mereka, yang menghuni 10 rumah berjarak 15 meter dari tempat musibah, terjaga mendengar gemuruh longsor itu, tak ada yang sempat berbuat apa-apa. Bahkan mereka c...

Berita Lainnya