Membabat hutan Nabi Adam
Penduduk tapan, pancung soal, sum-bar, ramai-ramai menebang kayu secara liar di hutan lindung tapan, taman nasional kerinci seblat & di kawasan betung. bekerja sama dengan perusahaan kayu setempat.
Sabtu, 15 Juli 1989
PENDUDUK di Kecamatan Pancung Soal, Sumatera Barat, kini bagai pemburu hutan. Mereka bersaing dengan perusahaan-perusahaan kayu, seperti PT Duta Maju Timber (DMT) dan PT Sumber Surya Semesta (SSS) yang dapat hak pengusahaan hutan (HPH) Februari 1988. DMT memperoleh lahan 47 ribu hektar, dan SSS dengan 79 ribu hektar. Yang merisaukan, 96 ribu hektar di antaranya berada di hutan lindung Tapan, di kecamatan tadi, yang dekat Taman ...