Musik Klasik Tak Lagi Tabu

Senin, 5 April 2004

Ratusan tahun lamanya musik klasik dimuliakan sebagai khazanah musik seni budaya tinggi yang terjaga dan terpelihara keberadaannya hingga hari ini. Sebenarnya ada dua pengertian tentang musik klasik dalam tulisan ini yang perlu dimengerti. Pertama adalah pengertian tentang Musik Klasik (dalam kapital), yang menunjuk khusus pada genre atau aliran musik seni di Wina, Austria, pada abad ke-18-19 (1760-1830), dengan pelopornya W.A. Mozart, Jos

...

Berita Lainnya