Dari Studi Anatomi dan Patologi ke Makhluk Hibrida: Proses Kreatif Patricia Piccinini

Perupa asal Australia, Patricia Piccinini, selama 30 tahun mencatatkan jejak kreatifnya dalam karya hiperealis dan khayali.

Dian Yuliastuti

Minggu, 9 Juni 2024

LAHIR di Sierra Leone pada 1965, Patricia Piccinini memulai kariernya dengan mempelajari anatomi, spesimen kuno, dan patologi di museum medis. Dari sinilah kemudian ia mengembangkan karya seninya dengan mengeksplorasi, mengolah, dan memadukan beragam material. Di antaranya bahan sintetis seperti silikon dan serat kaca serta plastik akrilonitril butadiena stirena atau ABS dengan bahan organik. Namun ia tak hanya menekuni seni pahat atau patung, ta

...

Berita Lainnya