Prone hingga Sapling: Makhluk Khayali Patricina Piccinini di Museum MACAN

Pameran seni rupa yang menghadirkan karya berupa makhluk imajiner baru yang terinspirasi makhluk hidup dan mitologi.

Dian Yuliastuti

Minggu, 9 Juni 2024

Masyarakat telah mengenal beragam makhluk khayali atau hibrida yang hidup dalam narasi kisah di layar lebar, buku cerita, atau mitologi secara turun-temurun. Kali ini perupa asal Australia, Patricia Piccinini, menyajikan sebuah pameran kuat di Museum Modern and Contemporary Art in Nusantara, Jakarta, mengenai imajinasinya akan rekayasa genetika yang liar di masa depan. Manusia-manusia setengah hewan, makhluk-makhluk dengan tampilan fisik pra-Homo

...

Berita Lainnya