Ni Rangda di Berbagai Tafsir

Kisah Calon Arang terus-menerus digali dan ditafsirkan kembali dalam pertunjukan tari, teater, dan penulisan sastra modern kita.

Senin, 12 Juni 2006

Calon Arang sudah melangkah jauh dari saat Miguel Covarrubias menjelajah Bali. Tahun 1930-an, saat seniman Meksiko itu berdiam di Bali, hampir setiap isi kepala orang Bali menerima Ni Rangda sebagai simbol dunia -hitam. Seorang pembawa bala.

Tapi kini, tak sedikit orang Bali yang melihat -janda dari Desa Dirah itu sebagai ikon perlawanan. Pa-ling tidak, di mata para penulis muda, Ni Rangda adalah justru metafor bagi perjuangan kaum perempuan m

...

Berita Lainnya