Misteri yang Dibawa Mati

Nama ini masih mengandung misteri. Meski nama aslinya sudah dipublikasi secara umum, hingga kini Ki Pandjikusmin tak pernah jelas sosoknya.

Minggu, 30 April 2000

AMPLOP itu lusuh. Sudah sejak 1968 dia terjepit di dalam sebuah map karton kuning. Amplop itu dialamatkan kepada majalah Sastra, Jalan Kramat Sentiong 43, Jakarta. Nama pengirimnya hampir tak terbaca—karena tertutup sebuah klip map. Bila kita mencabut klip itu, terbacalah nama pengirimnya dengan alamat 2-nd Floor Maritime Building Collyer Quay, Singapore.

Sepintas ini bukan amplop istimewa dan nama yang tercantum bukanlah nama yang istime

...

Berita Lainnya