Kembali ke Titik Nol

Pemulihan Aceh membutuhkan minimal Rp 10 triliun. Pemerintah akan merevisi APBN 2005.

Senin, 3 Januari 2005

SETELAH gempa disusul gelombang tsunami, praktis selama tiga hari pertama Aceh lumpuh total. Sebagian besar gedung perkantoran, sarana dan prasarana, serta rumah tinggal rusak parah. Pelabuhan, lapangan terbang, jalan, hingga fasilitas listrik dan telekomunikasi hanya tersisa sebagian. Lima hari Aceh gelap, dan empat hari provinsi paling barat Indonesia itu tak bisa dijangkau lewat kabel telepon atau telepon seluler.

Bandar udara baru bisa

...

Berita Lainnya