Negeri yang Tercakar Flu Unggas

Wabah avian influenza sebenarnya sudah tercium sejak setengah tahun lalu. Sayang, pemerintah lamban bersikap.

Minggu, 8 Februari 2004

Alarm bahaya itu datang dari Kadek Herry Dharma Putra. Bocah tiga setengah tahun yang tinggal di Desa Senganan Kangin, Tabanan, Bali, ini diduga terkena flu burung. Inilah penyakit yang empasan badainya masih mengguncang kawasan Asia, termasuk Indonesia.

Pada mulanya adalah demam seperti yang jamak terjadi pada siapa pun. Tapi hari beranjak hari, hingga dua pekan kemudian, demam di tubuh si kecil Kadek tak kunjung turun. Badannya seperti

...

Berita Lainnya

Album

Minggu, 8 Februari 2004

Album

Minggu, 8 Februari 2004

Album

Minggu, 8 Februari 2004

Album

Minggu, 8 Februari 2004