Tsunami di Atas Gunung

Gempa menyebabkan sebagian wilayah di Palu ambles seperti ditelan bumi. Sebanyak 1.747 rumah di Balaroa terendam tanah dan diperkirakan lebih dari 2.000 orang hilang.

Tempo

Jumat, 5 Oktober 2018

TAUHID Siddiq terpelanting dari sepeda motornya di Jalan Wahid Hasyim, Palu, pada Jumat dua pekan lalu begitu guncangan hebat membuat jalur yang dilaluinya terbuncang-buncang. Terhuyung-huyung pria 58 tahun itu bangkit dari aspal. Dengan kesadaran yang belum pulih benar, ia mencoba menyalakan kendaraannya. Tapi bebeknya tak mau hidup.

Tauhid kemudian menuntunnya sejauh 200 meter. Lelah mendorong, ia mencoba mengengkolnya lagi. Siapa tahu bisa hi

...

Berita Lainnya