Dan Tsunami Kembali ke Jawa

Senin, 25 Desember 2006

Gelombang raksasa itu susul-menyusul dengan murka pada petang kemarau, 17 Juli. Dari bibir pantai, ombak setinggi tiga meter melumat daratan sejauh 300 meter. Hanya beberapa menit. Namun segala yang terlintas luluh dalam seketika. Ada 660 nyawa melayang, 308 orang hilang, dan 112 ribu manusia harus mengungsi.

Dari Pangandaran, Cilacap, Kebumen, hingga Samas, Parangtritis, Gunung Kidul di Yogyakarta, kita menyaksikan jejak si kuat-kuasa. Rumah-

...

Berita Lainnya