Kisah Pulau yang Hilang

Hilangnya si kembar, Pulau Sipadan dan Ligitan, belum membuat Indonesia serius mengurus pulau terpencil.

Senin, 15 Agustus 2005

MENDUNG menambah pucat Kota Den Haag. Angin bulan Desember berdesis, melorotkan suhu hingga ke bawah titik beku. Tapi gedung Mahkamah Internasional di Peace Palace, Den Haag, Belanda, masih berdenyut. Dalam balutan mantel tebal, para hakim meluncur masuk dengan keputusan yang sudah bulat.

Ya, berbulan-bulan melahap tumpukan berkas perkara dan meneliti 77 peta kuno, kini 15 hakim menetapkan vonis atas kasus Pulau Sipadan dan Ligitan yang dipersen

...

Berita Lainnya