Senjata ampuh dari harvard

Proyek olefin Chandra Asri melakukan studi analisa yang dikerjakan oleh the Economic Resource Group (ERG) dari Universitas Harvard. Indonesia banyak diuntungkan. devisa yang diraih berlipat.

Sabtu, 25 April 1992

Satu tim ahli yang dipimpin pakar dari Harvard telah menyusun proyeksi yang cerah untuk Chandra Asri. Dampak defisit diakui ada, tapi hanya untuk tahun 1992-1993. ADA senjata ampuh yang diandalkan Chandra Asri untuk meyakinkan banyak pihak, bahwa proyek olefin pantas diteruskan. Senjata itu adalah sebuah studi analisa yang dikerjakan oleh sekelompok pakar yang menamakan dirinya The Economic Resource Group (ERG). Studi itu berjudul, "An ...

Berita Lainnya