Dari Rumus Menjadi Motif

Anak muda Bandung menciptakan perangkat lunak untuk mendesain motif batik. Dipesan Twitter dan Google.

Tempo

Jumat, 5 Oktober 2018

PERTEMUAN dengan Nancy Margried enam tahun lalu menjadi titik balik usaha batik Wahid Al Amin. Waktu itu Nancy sedang berbelanja batik di toko Wahid di Desa Pilang, Sragen, Jawa Tengah. Sambil lalu Nancy menawari Wahid menjajal jBatik, software yang ia buat bersama dua rekannya, Yun Hariadi dan Muhamad Lukman.

Saat itu, perangkat lunak tersebut menyimpan ratusan desain motif batik yang bisa disesuaikan dengan selera pembatik. Pola itu bisa lang

...

Berita Lainnya