Pacuan Di Luar Gelanggang

KESIBUKAN bertugas sebagai dokter sekaligus perwira di Tentara Nasional Indonesia Angkatan Darat menyita sebagian besar waktu Mohamad Sarengat. Namun kecintaannya pada olahraga dan atletik tak pudar. Sarengat kembali ke dunia yang pernah membesarkan namanya. Menjadi pengurus Persatuan Atletik Seluruh Indonesia, Sarengat ikut mengawasi latihan serta membujuk anak-anak muda di daerah bergabung menjadi atlet. Ia juga melakukan pembaruan di Komite Olahraga Nasional Indonesia, yang tadinya dikenal "angker" bagi pengurus olahraga dan atlet daerah.

Tempo

Rabu, 15 Agustus 2018

Peran Baru di Tempat Lama

Lebih dari 10 tahun setelah menggantung sepatu larinya, Sarengat kembali terjun ke dunia atletik. Ia ikut membenahi sistem pembinaan dan rajin memotivasi atlet muda.

MENYANDANG gelar dokter dan menjadi perwira Angkatan Darat, Mohamad Sarengat kian sibuk. Pada 1970-an, sebagian besar waktunya habis di antara klinik, urusan keluarga, dan tugas kemiliteran. Belum lagi Sarengat adalah bagian dari tim dokter kepresidenan. D

...

Berita Lainnya

Rabu, 15 Agustus 2018

Rabu, 15 Agustus 2018

Rabu, 15 Agustus 2018

Rabu, 15 Agustus 2018