Dari Jalanan ke Gedung Dewan

SERANGKAIAN unjuk rasa mahasiswa pada awal 1998 membuat Soeharto menyadari kepemimpinannya tak lagi dikehendaki.

Tempo

Minggu, 20 Mei 2018

SERANGKAIAN unjuk rasa mahasiswa pada awal 1998 membuat Soeharto menyadari kepemimpinannya tak lagi dikehendaki. Puncaknya, ribuan mahasiswa menduduki gedung parlemen menuntut dia mundur pada Mei tahun itu. Setelah berkuasa selama 32 tahun, ia akhirnya lengser.

Meskipun orde telah berganti, orang yang duduk dalam pemerintahan itu-itu juga. Aktivis yang dulu berjuang di jalanan pun sebagian menjadi elite politik. Mereka menyebar ke aneka partai.

...

Berita Lainnya