Sang Pelopor BioArt

Syaiful Aulia Garibaldi berkarya menggunakan jaringan hidup dari jamur, cacing, hingga bakteri. Tahun lalu, ia mengeksplorasi lumut kerak.

Senin, 16 Januari 2017

MASIH ingat instalasi karya Syaiful Aulia Garibaldi, 31 tahun, berjudul Inner Recesses di Ark Galerie, Yogyakarta, akhir 2015? Instalasi itu terbuat dari substrat jamur merang (Volvariella volvacea). Dalam pameran tersebut, tiap pengunjung yang menyaksikan instalasi itu bisa memiliki pengalaman menonton yang berbeda.

Mereka yang datang pada awal pameran akan melihat saat substrat jamur yang dirancang bak jaring berpola kipas dalam serat dakron

...

Berita Lainnya