Adnan Buyung Nasution:
Dasar Negara Islam tak Bisa Dipaksakan

Senin, 14 Juli 2008

Selama periode Konsti­tuante (1956-1959), pe­nam­pilan Masyumi dan Natsir sangat mengesankan Adnan Buyung Nasution. Penulis buku Aspirasi Pemerintahan ­Konstitusional di Indonesia, Studi Sosio-Legal Atas Konstituante 1956-1959 (Grafiti Pers, 1995) ini menyatakan, praktek politik Masyumi tidak bisa dilepaskan dari cara pandang partai Islam tersebut melihat Konstituante. Lembaga itu dilihat sebagai tempat yang dijanjikan dalam Proklamasi untuk

...

Berita Lainnya