Suatu Malam Di Lapo Tuak

Perkelahian berkelompok antara puluhan orang suku tapanuli dengan palembang di pulo mas. bermula dari perkelahian perorangan lalu menjadi kelompok suku. polisi menahan 15 orang, gembongnya kabur.

Sabtu, 29 Oktober 1977

PERKELAHIAN berkelompok telah terjadi antara puluhan orang suku Tapanuli dengan Palembang di Pulo Mas (Jakarta) 13 dan 14 Oktober lalu. Menurut pihak kepolisian kejadian ini "sebagai kemunduran beberapa tahun dari tata masyarakat kita". Bahkan bisa lebih jauh lagi: "Apa gunanya sumpah pemuda jika perkelahian perorangan jadi membawa-bawa kelompok suku ?" ujar Komandan Polisi Wilayah Jakarta Timur, Letkol. Nainggolan. ...

Berita Lainnya