Nasib seorang hansip

Santoro, yang dituduh sebagai penyantet tewas dibantai ngatemo serta 17 warga di lumbang, probolinggo. diduga kepala desa, rojai ikut terlibat. polisi masih mengejar tujuh tersangka lain.

Sabtu, 31 Oktober 1992

SANTORO yang buruh tani itu adalah komandan peleton pertahanan sipil di Desa Negoro Rejo, Lumbang, Probolinggo, Jawa Timur. Tak jelas asalmuasalnya, di desa itu tiga warga meninggal setelah menderita penyakit aneh. Cuma kembung dalam semalam, besoknya meninggal. Roja'i yang sudah tiga tahun menjabat kepala desa lalu bikin kenduri penolak bencana. Hasilnya? Istrinya yang mendapat penyakit itu. Dalam paniknya Roja'i mendengar orang desa b...

Berita Lainnya