Sindikat Penyundut Pasar

Sindikat pembakar toko berhasil mengklaim 170 juta rupiah dari perusahaan asuransi. mereka sengaja membakar toko untuk mendapatkan keuntungan. para tersangka kini ditahan.

Sabtu, 14 Januari 1984

KETIKA banyak pasar dan toko di Jakarta terbakar, pihak polisi sebenarnya sudah curiga: jangan-jangan ada sesuatu di balik peristiwa itu. Sewaktu Pasar Palmeriam, Jakarta Pusat, dilalap si jago merah misalnya, disebutkan bahwa penyebabnya adalah kortsluiting. Ternyata. Listrik menyala di situ. Tapi, untuk membuktikan bahwa sebuah toko atau pasar sengaja dibakar, bukan pekerjaan mudah. Sebab, biasanya, barang bukti yang bisa dij...

Berita Lainnya