Ingin Kerja, Dapat RCTI

Rukmi Widayati, 26, mengadu ke Polsek Pasar Minggu tanda tangan dan ktpnya dipalsu. Sebagai pelanggan RCTI. Sehingga ia ditagih iuran. Ida Dahlia menolak tuduhan melakukan pemalsuan.

Sabtu, 25 November 1989

TAK pernah terbayangkan oleh Rukmi Widayati untuk berlangganan RCTI. Gadis 26 tahun yang tinggal di Pejaten, Pasar Minggu, Jakarta, itu sampai sekarang masih menganggur. Sebab itu, ia kaget ketika tiba-tiba ditagih RCTI sebesar Rp 96 ribu untuk pelunasan pembayaran decoder (pesawat penerima siaran RCTI). "Saya sama sekali tidak pernah berlangganan, juga tak pernah memesan decoder," ujarnya bingung. Ia mendatangi distributor RCTI,...

Berita Lainnya