Teler Ramai-Ramai Di Malam Panjang

Banyak kejahatan disebabkan minuman keras. diantaranya menimbulkan perkelahian, penganiayaan, penjambretan dan pembunuhan. mabuk-mabukan pun membudaya di kalangan pelajar dan remaja.

Sabtu, 2 Juni 1990

DIAM-diam minuman keras telah menjadi penyebab penting meningkatnya kriminalitas. Di Sumatera Utara, misalnya, menurut Kadispen Polda, Letkol. Yusuf Umar, 65 persen tindakan kriminal, seperti penganiayaan, perkelahian, pen- jambretan, dan pembunuhan, diakibatkan minuman keras. "Pelakunya tak mesti mabuk, tapi yang pasti mereka melakukan kejahatan setelah meminum minuman keras," kata Yusuf Umar. Celakanya, kebiasaan mabuk-mabukan, ...

Berita Lainnya