Rampok di kebun kopi
Puluhan rampok bertopeng menjarah harta benda petani kopi di kaki bukit kaba, bengkulu. diduga kecemburuan sosial antara pendatang dan penduduk a- sli.polisi turun tangan,sebelum terjadi bentrokan.
Sabtu, 11 Mei 1991
Puluhan perampok bertopeng dengan bebas menggasak petani kopi di Bengkulu. Kecemburuan sosial? SUASANA mencekam menyelimuti desa-desa di kaki bukit Kaba, Kabupaten Rejanglebong, Provinsi Bengkulu. Petani tidak lagi terlihat menghampar jemuran kopi di halaman-halaman pondok mereka. Padahal, di desa-desa yang dihuni 2.000 keluarga ini pada bulan-bulan ini tengah panen kopi yang melimpah. Ribuan pondok yang tersebar di kaki bukit itu sudah...