Peninggalan tuan paul

Keteduhan lorong2 di pusat kota barabai, kalimantan selatan oleh mahoni merupakan warisan paul pegawai pemerintah hindia belanda. tambah ramai karena dilingkari lima kota kabupaten di hulu sungai.

Sabtu, 11 Juni 1977

IBU KOTA Kabupaten Hulu Sungai Tengah di Kalimantan Selatan ini terletak 163 km di utara Banjarmasin. Meskipun berada di pedalaman Barabai sering dilirik buat tempat konperensikonperensi daerah. Pertama-tama karena letaknya persis di pertengahan "banua lima" alias lingkari lima kota kabupaten di Hulu Sungai: Rantau, Kandangan, Barabai, Amuntai dan Tanjung. Yaitu lima dari 10 ibu kota kabupaten di Kalimantan Selatan. Sela...

Berita Lainnya