Belum Dijamah Semua

Kota pekanbaru berkembang pesat. Jalan-jalan dan bangunan bertingkat muncul dengan aneka ragam model. Tapi wali kota tetap cemas, kenaikan penduduk mencapai 6% setahun.

Sabtu, 30 April 1977

DUA puluh tahun yang lalu, Pekanbaru tak lebih dari sebuah kota kecamatan dengan setumpuk pasar di bibir sungai Siak. Waktu itu penduduknya masih kurang dari 50.000 jiwa. Tapi yang tak dapat dilupakan ketika itu ialah bau apaknya karena banyak kotoran kuda hampir di sepanjang jalan. Tapi sekarang, sebagai ibukota Propinsi Riau, Pekanbaru bak wajah janda yang telah dioperasi plastik. Di sepanjang jalan Jenderal S...

Berita Lainnya