Warna lokal dalam bahasa film

Warna lokal yang diwakili oleh kata, lafal dan intonasi daerah dalam film antara lain dimaksudkan untuk menambah kejelasan kata dari situasi cerita.

Sabtu, 18 Januari 1992

KETIKA saya sedang asyik-asyiknya "menikmati kesengsaraan Midun", tiba-tiba saja seorang anak saya berkata, "Jelas betul ucapan Minang si Midun ya, Pak? Persis seperti Bapak kalau bicara." Rupanya, ia dapat mengenali lafal Minang dalam ucapan beberapa tokoh dalam sinetron Sengsara Membawa Nikmat yang ditayangkan TVRI dan lafal Minang saya sendiri. Ia memang pernah tinggal dan bersekolah di Padang. "Ucapan Midun yang mana yang kau anggap ber...

Berita Lainnya