Soal konsumsi muslim

Diharapkan akan ada lembaga yang meneliti halal haramnya makanan, minuman, obat-obatan & kosmetik di Indonesia. Penghasilan lembaga didapat dari besar kecilnya omzet penjualan yang mencantumkan halal.

Sabtu, 1 Februari 1992

Kiat Bondan Winarno tentang konsumen muslim sangat menarik untuk dikaji (TEMPO, 11 Januari 1992). Tidak dapat dipungkiri bahwa konsumen muslim di Indonesia merupakan peluang besar, yang sangat potensial. Sementara itu, kepastian tentang haram halalnya suatu komoditi adalah sangat vital bagi muslim. Di samping itu, masih sedikit perusahaan yang mencantumkan "halal" pada kemasan produknya. Lalu, bagaimana tindak lanjutnya? Pada waktu heboh...

Berita Lainnya