Widjojo di Tengah Upaya Penyelesaian Krisis Ekonomi

Minggu, 3 Juni 2001

M. Sadli *) *) Pakar ekonomi ADA suatu hipotesis yang dianut pengamat ekonomi Indonesia. Kalau keadaan ekonomi membaik karena banyak ketiban rezeki (minyak, misalnya), kebijakan ekonomi pemerintah pasti akan menjadi buruk. Sebab, bila ada gula, banyaklah semut datang. Begitu rezeki ekonomi mengucur, korupsi pun masuk. Dalil ini berlaku pada zaman Orde Baru di bawah pimpinan Soeharto. Hipotesis ini tidak berlaku pada zaman sebelumnya, pa...

Berita Lainnya