Mitos RAPBN

Kenaikan APBN diharapkan dapat berpengaruh terhadap dinamika pembangunan sosial ekonomi. namun, pada kenyataannya tidak. apbn di banyak negara sedang berkembang ternyata banyak dipenuhi oleh mitos yang berlebihan.

Sabtu, 22 Januari 1994

DARI tahun ke tahun, baik pemerintah, politisi, maupun pengamat membahas APBN lebih pada nilai kuantitatif dan kenaikan persentase angka-angkanya. Memang tidak bisa disangkal bahwa kenaikan angka-angka APBN secara teoretis diharapkan dapat berpengaruh terhadap dinamika pembangunan sosial dan ekonomi di lapangan. Dalam prakteknya ternyata banyak mitos yang menyangkal anggapan-anggapan berlebihan terhadap pengaruh APBN terhadap pembangun...

Berita Lainnya