Kepercayaan: bukan sunan kalijaga

Sunan kalijaga yang dikatakan bicara lewat tien wartiningsih hanyalah khayalan. dawuhnya tidak tulen menurut ratio dan ajaran agama, orang yang sudah meninggal tidak mungkin dapat bicara lagi. (kom)

Sabtu, 27 November 1976

TEMPO 23 Oktober 1976 melaporkan tentang Pangrukti Aji, yang nama aslinya Tien Wartiningsih. Tapi soal bakunya: (I) Benarkah Sunan Kalijaga yang jelas sudah wafat itu, kini masih cakap "bicara" laksana orang hidup? Mengapa justru "lewat" Tien Wartiningsih pula? (2) Benarkah "dawuh" itu asli tulen dari Sunan Kalijaga? (3) Benarkah orang sakit bisa sembuh dengan obat do'a-do'a dari "dawuh" Sunan Kalijaga? Menurut a.b.c. dogma, kese...

Berita Lainnya