Teknologi: biarpun berbau kuno ...

Pembangkit listrik tenaga mikrohidro suatu rancangan tidak banyak transmisi, membantu kegiatan petani. kincir angin dan kincir air dapat dipergunakan untuk maksud lain, penggilingan umpamanya.

Sabtu, 31 Juli 1976

KEREPOTAN yang didorong oleh krisis tenaga dewasa ini dapat digolongkan dalam beberapa bidang. Salah sebuah bidang penyelidikan bertugas mengincar sumber dan cara pengadaan tenaga yang baru. Dalam bilangan ini kita kenal istilah-istilah seperti tenaga matahari, reaktor inti, generator MHD (magleto-hydro-dynamic) dan sebagainya. Pancaran matahari sendiri telah mulai digunakan untuk menghangatkan rumah (solar house) di m...

Berita Lainnya