Sebuah restoran di simpang empat

Kalau pembangunan mau maju harus meniru jepang, rajin, disiplin, gigih, bersih, akurat & hemat. musuh utama pembangunan yaitu malas membaca & tak mampu menalar. kreativitas, novel, hukum, semuanya dalam krisis.

Sabtu, 28 Februari 1981

KAWAN saya Samsu menonjol karena dia punya bakat menderita. Bakat ini menyebabkan nasib Samsu selalu terletak di bawah garis rata-rata ukuran duniawi. Sejak dari SR Muhammadijah Ngupasan di zaman revolusi dulu dia kudisan, kalah terus main kasti dan selalu jatuh kalau naik sepeda torpedo. Dengan susah payah Samsu lulus juga dari Sospol Gadjah Mada dan sekarang bekerja di sebuah departemen di Jakarta. Pergi kerja dia naik ...

Berita Lainnya