Perlu bibit unggul

Tanggapan pembaca soal kerusakan hutan tropis. untuk menghutankan kembali sedikitnya membutuhkan 13,2 miliar batang pohon.

Sabtu, 23 Oktober 1993

Sekitar 140 juta ha atau 60% hutan tropis dunia terdapat di Indonesia. Namun, dari jumlah itu, 40 juta ha dalam keadaan rusak. Itu perlu perbaikan melalui sistem pembangunan hutan yang terencana dan berkelanjutan. Khususnya hutan di Kalimantan, yang menjadi ''tulang punggung'' oksigen dan paru- paru dunia, pantas mengundang sorotan serius dari pihak yang berhubungan. Menurut pakar kehutanan, untuk menghutankan kembali kawasan seluas 40 juta ha itu di...

Berita Lainnya