Natalan

Ada perbedaan ethici belanda dengan kristen pendidikan di dahulukan dari agama, sedang kristen menganggap pendidikan sebagai sarana pewartaan. malah umat mengutamakan kabar baik di hari natalan. (kl)

Sabtu, 21 Desember 1985

LALU datanglah seorang malaikat besar dengan suaranya yang besar menyampaikan berita. Agung, berdengung-dengung. "Wartakan kabar baik ini sampai ke ujung bumi." Sesudah itu sepi. Langit tertutup kembali. Biru, dengan bintang-bintang. Para gembala berujar satu kepada yang lain, "Ada kabar baik." Lalu, dari Padang Efrata, mereka melangkah pergi sebagai pewarta angkatan pertama. Angkatan pertama melahirkan angkatan kedua, angkatan ked...

Berita Lainnya